Senin, 13 April 2009

KERJASAMA EKONOMI ANTAR NEGARA

KERJASAMA EKONOMI
ANTAR NEGARA


“Hubungan saling membantu dan mendukung dibidang ekonomi yang dilakukan suatu negara dengan negara lainnya untuk memperlancar kegiatan pembangunan di masing-masing negara anggota”

MACAM-MACAM KERJASAMA EKONOMI
  • Bilateral
organisasi ekonomi antara dua negara
  • Regional
Organisasi ekonomi yang beranggotakan dua negara atau lebih dalam satu wilayah tertentu
  • Multilateral
Organisasi ekonomi yang beranggotakan lebih dari dua negara dan tidak dibatasi oleh wilayah
  • Internasional
Organisasi ekonomi yang melibatkan hamp[ir seluruh negara di dunia

Tujuan organisasi ekonomi
  1. Membantu mempercepat pertumbuhan ekonomi
  2. Menggali dan mengembangkan potensi negara anggota
  3. Memenuhi kebutuhan negara anggota
  4. Membantu membebeaskan kemiskinan
  5. Memajukan perdagangan dengan maksud meningkatkan kemakmuran negara anggota

Contoh-contoh organisasi ekonomi yang berhubungan dengan Indonesia
  1. ASEAN ( association of south east asian nation)
  2. AFTA (asean free trade area)
  3. APEC (asia pasifik economic cooperation)
  4. OPEC (organization of petroleum exporting countries)
  5. IMF (International monetery fund)
  6. World bank / IBRD (International bank for Reconstriction and development)
  7. ITO (international trade organization)
  8. GATT (general agreement on tariff and trade)
  9. WTO ( world trade organization)
  10. ADB (asia development bank)
  11. CGI (consultative group on Indonesia)
  12. EEC (economic europe community)
  13. NAFTA (north American free trade area)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Beritahukan bahwa kalian telah melihat materi ini...
penting untuk menjadi nilau tugas ya.....!